Insight

News

#DXY#Dolar#trading#currency - PT. Midtou Aryacom Futures
Saham Hong Kong Reli Saat Pembukaan

Saham Hong Kong menguat pada pembukaan perdagangan hari Jumat (3/5), melanjutkan lonjakan delapan hari, menyusul kinerja Wall Street yang kuat menjelang rilis data ketenagakerjaan utama AS hari ini.

Indeks Hang Seng naik 1,85 persen atau 336,17 poin menjadi 18.543,30.

Pasar Tiongkok Daratan tutup untuk hari libur. (knc)

Sumber : AFP

By Admin Midtou
on 2024-05-03